Trainer : Dr. Dwi Suryanto, SE., MM.

Deskripsi Pelatihan

Pelatihan Business Acumen Online Serang – Pelatihan Business Acumen ini akan membekali anda untuk memiliki ketajaman terhadap bisnis Anda. Anda akan tahu persis bagaimana perusahaan menghasilkan uang. Bagaimana sebuah produk diapresiasi di pasar. Bagaimana hasil penjualan itu ditampilkan dalam laporan keuangan, dan anda akan mampu membacanya.

Untuk meningkatkan kesuksesan Anda di dunia bisnis, Anda harus memiliki ketajaman bisnis. Ini adalah keterampilan yang dapat Anda kembangkan dengan teknik yang tepat.

Belajar menjalankan bisnis dengan sukses adalah upaya yang menantang. Bahkan ketika anda bekerja di perusahaan tidak secara otomatis dapat diterjemahkan anda memiliki pengetahuan yang mengarah pada kesuksesan bisnis.

Faktanya, orang bekerja selama bertahun-tahun pada suatu posisi tanpa mengalami kemajuan karir yang berarti.

Jadi bagaimana Anda bisa mendapatkan keterampilan yang mengarah pada kesuksesan anda?

Cara ampuh untuk mengembangkan bisnis Anda atau memajukan karier Anda adalah dengan memiliki business acumen. Business Acumen adalah kemampuan seseorang untuk memahami masalah bisnis.

Business Acumen ini adalah sekumpulan pengetahuan umum dan khusus di perusahaan tentang bagaimana sesuatu itu dilakukan dan mengapa.

Business Acumen adalah karakteristik keahlian kunci dari pemimpin dan muncul dalam pertanyaan yang diajukan seseorang dan keputusan yang mereka buat terhadap perusahaan.

Apa contoh yang baik dari Business Acumen?

Keterampilan financial acumen  yang baik yang dibutuhkan oleh para pemimpin dan karyawan lainnya meliputi: Keterampilan analisis laporan keuangan. Kemampuan untuk memahami metrik kinerja keuangan. Penyusunan dan pelaksanaan anggaran.

Dalam pelatihan business acumen ini anda akan belajar business, strategi, keuangan, leadership dan keahlian eksekusi yang akan membantu anda menjadi karyawan yang memiliki ketajaman bisnis (business acumen) yang amat penting bagi karir anda.

Materi Pelatihan

  • Memahami Konsep Business Acumen (Ketajaman Bisnis)
  • Perbedaan Karyawan Murni dan Karyawan Berjiwa Pebisnis
  • Memahami Cash Mindset: Cash adalah darah perusahaan. Tanpa memahami dan menjadi pentingnya cash, perusahaan bisa menghadapi masalah yang serius
  • Profit Margin, termasuk dari mana cara memperoleh profit dan mempertahankan profit itu
  • Business Growth: Prinsip-prinsip pertumbuhan bisnis yang harus diketahui oleh peserta
  • Customer Focus: Memahami pentingnya pelanggan harus menjadi fokus utama perusahaan
  • Perubahan di abad 21 dan tantangan bagi perusahaan
  • Berpikir strategis – Who, How, When & Why
  • Contoh strategi yang sukses dan yang gagal, dan pelajaran yang bisa dipetik dari contoh tersebut
  • Financial Literacy: Belajar memahami kunci-kunci manajemen keuangan yang bisa membuat anda paham sebuah laporan keuangan dengan cepat
  • Memahami kunci-kunci Leadership dengan cepat dan mudah mempraktekkan dalam perusahaan
  • Memahami dampak perubahan eksternal perusahaan:  Competitive Positioning, Technology, Regulation
  • Mempelajari Innovation: Blue vs. Red Ocean Strategies
  • Realizing the Strategies: Bagaimana memastikan bahwa strategi bisa dieksekusi dengan efektif.
  • Mengenali dan bereaksi secara tetap terhadap Disruptive Competition
  • Memahami posisi Competitive dari perusahaan atau produk anda, dan bagaimana mempertahankan dan meningkatkan keunggulan kompetitif itu
  • Mempelajari proses pengambilan keputusan yang efektif
  • Analisis key stakeholder
  • Memahami business model perusahaan anda
  • Strategic Execution: Memanfaatkan 4DX untuk ekesekusi strategi dengan sukses

Silahkan hubungi  ke nomor 0813-2161-6080 (Telkomsel) untuk mendapatkan info mengenai jadwal, biaya, hotel tempat training dan berita yang lain…

Untuk mendaftar pelatihan ini, Silakan Daftar Pelatihan di sini

Atau E-mail : [email protected]

Author

Comments are closed.